Review Pelanggan untuk Seafood Factory

Kuliner sore

oleh David Ongky Adisurya, 16 April 2019 (hampir 6 tahun yang lalu)

3.4
Foto Makanan di Seafood Factory
Foto Makanan di Seafood Factory

Hari Selasa lalu saya dan teman-teman habis pulang badminton dan mencari seafood. Lalu saya dan teman-teman ke temapt ini. Secara pelayanan menurut saya kurang karena mbaknya kurang ramah tetapi knowledge tentang menunya oke. Lalu untuk makanannya sendiri menurut saya bumbu asam manisnya kurang terasa. lalu kerangnya juga cukup banyak yang tidak ada isinya sehingga berasa agak rugi. Untuk udangnya oke dan banyak. Dari segi lokasi oke sih sekalipun agak panas tetapi untungnya ada kipas yang besar

Foto lainnya:

Foto Makanan di Seafood Factory

Menu yang dipesan: 4 pax package gurame

Harga per orang: < Rp. 50.000

Makasih Infonya!

Informasi

Seafood Factory

(Indonesia)

Jl. Manyar Jaya V Blok A No. 28, Sukolilo, Surabaya


Rata-rata: 3.7
Rasa:3.6
Suasana:3.2
Harga:4.0
Pelayanan:4.0
Kebersihan:3.6

Reviewer:

Foto Profil David Ongky Adisurya

12 Review

9 Makasih