Review Pelanggan untuk Tteokbokki Queen

Enak dan murah

oleh Fransisca G, 26 April 2018 (6 tahun yang lalu)

4.0
Foto Makanan di Tteokbokki Queen
Foto Makanan di Tteokbokki Queen

cheese tteokbokki : tteokbokki terenak di surabaya. Rasanya pas dan kenyal. Bumbunya jg sedap.
Tuna kimbap : enak, porsinya banyak.
Hotbar : enak
Chicken ganjeong : porsinya banyak, rasa ayamnya jg enk.
Mandukuk : maaf untuk menu ini saya kurang suka rasa isinya.
Yang masak orang korea asli. Pelayanannya bagus, ramah, cepat.

Foto lainnya:

Foto Makanan di Tteokbokki Queen
Foto Makanan di Tteokbokki Queen
Foto Makanan di Tteokbokki Queen

Menu yang dipesan: Cheese Tteokbokki, tuna kimbap, hotbar, mandukuk, Chicken ganjeong

Harga per orang: Rp. 50.000 - Rp. 100.000

Makasih Infonya!

Informasi

Tteokbokki Queen

(Korea)

Ruko Taman Gapura, Blok K No. 12, Gwalk Citraland
Jl. Niaga Gapura, Sambikerep, Surabaya


Rata-rata: 3.8
Rasa:4.0
Suasana:3.5
Harga:3.5
Pelayanan:4.0
Kebersihan:4.0

Reviewer:

Foto Profil Fransisca G

68 Review

34 Makasih