Review Pelanggan untuk Beatrice Quarters

Its Girls Day Out!

oleh Olivia , 21 September 2015 (9 tahun yang lalu)

4.0
Foto Makanan di Beatrice Quarters
Foto Makanan di Beatrice Quarters

Konsep resto ini girly banget dan lucu. Pertama - tama kita akan dikasih welcome bread seperti roti tawar dikeringkan plus chocolate dip. Saya pesan lumayan banyak, carrot cake juara! Beef teriyaki pizza enak. Pasta chickennya juga mantap, chicken katsu nya beda rasanya dari katsu di resto lain. Kentang goreng trufflenya juga garing asin, kerasa banget trufflenya. Kalo toastnya sih pesan yang oreo plus es krim coklat. Porsinya lumayan besar, tapi rasanya biasa aja dan cenderung mahal. Hot chocolate dan hot strawberry milk tea nya enak! Disajikan sama cookies yang rasa spices gitu mirip vekarde. Green tea iced nya kurang milky. Servis ramah banget dan lumayan cepet. Recommended!

Foto lainnya:

Foto Makanan di Beatrice Quarters
Foto Makanan di Beatrice Quarters
Foto Makanan di Beatrice Quarters
Foto Makanan di Beatrice Quarters
Foto Makanan di Beatrice Quarters
Foto Makanan di Beatrice Quarters
Foto Makanan di Beatrice Quarters
Foto Makanan di Beatrice Quarters

Harga per orang: Rp. 100.000 - Rp. 200.000

Makasih Infonya!

Informasi

Beatrice Quarters

(Barat,Italia)

Living World, Lantai Ground, Loft De Luxe
Jl. Alam Sutera Boulevard, Alam Sutera, Serpong, Tangerang Selatan


Rata-rata: 4.1
Rasa:4.3
Suasana:4.2
Harga:3.6
Pelayanan:4.1
Kebersihan:4.2

Reviewer:

Foto Profil Olivia

Alfa 2019

1087 Review

635 Makasih