Review Pelanggan untuk Chicken Boss
Biasa
oleh Claudia @grownnotborn.id, 26 Agustus 2019 (5 tahun yang lalu)
1 pembaca berterima kasih ( Makasih terbanyak)
Chicken pie hot chick
Pas kesini lagi opening promo, diskon 50%. Chicken pie hot chick, ayamnya lumayan tebal dan empuk, untuk rasa ngga ada yang istimewa, ayam fillet ditepungin dikasih bumbu.
Menu yang dipesan: Chicken Pie Hot Chick
Harga per orang: < Rp. 50.000
1 pembaca berterima kasih.
Informasi
(Snack)
Ruko Pasar Modern Paramount Serpong, Blok F No. 23
Jl. Boulevard Raya Gading Serpong, Gading Serpong, Serpong, Tangerang
Reviewer: