Review Pelanggan untuk Mochi Mochio

Mochi Favorit

oleh Indra Mulia, 12 September 2020 (hampir 4 tahun yang lalu)

1 pembaca berterima kasih ( Makasih terbanyak)

4.0
Foto Makanan di Mochi Mochio

Beli snack sebelum pulang buat nemenin weekend di rumah. Yeap mochi kesukaan saya the one and only yang repeat order terus. Tekstur mochi-nya chewy, ukurannya besar dan fillingnya generous penuh. Recommended 👍🏻

Harga per orang: < Rp. 50.000

Makasih Infonya!
1 pembaca berterima kasih.

Informasi

Mochi Mochio

(Mochi)

Bintaro Plaza, Lantai 1, Dalam Hero
Jl. Bintaro Utama (Bintaro Sektor 3A), Bintaro, Tangerang Selatan


Rata-rata: 3.6
Rasa:4.0
Suasana:3.0
Harga:3.7
Pelayanan:3.7
Kebersihan:3.7

Reviewer:

Foto Profil Indra Mulia

Alfa 2022

2510 Review

1314 Makasih