Mom Yuly Pudding  [ Toko Kue ]
3.2 1 review

Mom Yuly Pudding

[ Toko Kue ]
3.2 1 review
Rasa
3.0
Suasana
3.0
Harga : rasa
2.0
Pelayanan
3.0
Kebersihan
5.0

Ruko South Goldfinch, Blok C No. 5
Jl. Springs Boulevard, Gading Serpong, Serpong, Tangerang

Sudah Tutup - Minggu (08:00 - 21:00) 081919508889

081919508889

Sudah Tutup Senin - Jumat (08:00 - 20:00), Sabtu - Minggu (08:00 - 21:00)

Di bawah Rp. 50.000 /orang

Mom Yuly Pudding [ Gading Serpong ]

  • Tipe KulinerToko Kue
  • Jam Buka
    Sudah Tutup
  • Cabang: ya

Fasilitas

Bekerja di sini? Klaim untuk perbarui info
  • Picture 1723546410
    https://assets-pergikuliner.com/jF9jXp6mguGfb2Svmems-WTE4sw=/385x290/smart/https://assets-pergikuliner.com/uploads/image/picture/3289593/picture-1723546410.jpg 1x, https://assets-pergikuliner.com/5-oiArZrGlClQlIyTg3_XAdAVMY=/770x580/smart/filters:no_upscale()/https://assets-pergikuliner.com/uploads/image/picture/3289593/picture-1723546410.jpg 2x
    385290
  • Picture 1723371734
    https://assets-pergikuliner.com/YRt0fGagd1DwIsuNsHGBmbU3Zv0=/385x290/smart/https://assets-pergikuliner.com/uploads/image/picture/3289006/picture-1723371734.jpg 1x, https://assets-pergikuliner.com/01ccuewM_PwqkTWyIk7DBUaZxmI=/770x580/smart/filters:no_upscale()/https://assets-pergikuliner.com/uploads/image/picture/3289006/picture-1723371734.jpg 2x
    385290
Makasih terbanyak

Review dari pengunjung untuk Mom Yuly Pudding

Foto Profil Andronika

Alfa 2023

673 Review

Level 11

Chinese Food Seafood Bakmi

3.2  

Toko kue & pudding

Toko kuenya kecil, gampang terlewat kl bukan yg niat nyari. Toko kue ini terbagi 3 area, paling belakang bagian dapurnya, bagian tengah ada tempat makan kecil ber AC, sdgkan bagian paling depan yg terpisah sendiri adalah kios kue dan tempat kasirnya. Walau kios nya sempit dan kecil, tp pembelinya banyak banget. Hampir semuanya beli utk takeaway, termasuk kita.

Kata org, toko ini terkenal dgn aneka pudding, sesuai nama tokonya. Cake pudding buah ukuran diameter 20cm harganya 320k/loyang, sdgkan yg 18cm di bandrol 260k/loyang. Mehong euyyy....

Harga kue2 dan puddingnya sih relatif mahal ya krn ukurannya cenderung mini. Kue jongkong pun berbentuk cup kecil. Pudding nya (18.9k) pakai cup ukuran 200 ml deh kayanya. Choco ball yg isi 6 harganya 39k pdh ukuran ball nya paling diameter 3cm 😁

Rasa pudding lumut aren nya enak, ga terlalu manis, dilengkapi dgn vla rasa rum yg enak. Puddingnya terdiri dr 2 lapis, yg bawah pudding lumutnya, yg atas berupa lapisan tipis jelly brown sugar dgn konsistensi spt konyaku. Nor bad sih.

Selain kue2 jajan pasar yg manis, tersedia juga jajanan savoury spt risol, kroket, pastel, dll yg ukurannya semua cenderung unyil tp harganya usro 😆😆 Ga sempet foto satu2 krn lg byk pembeli dan sempit sampe susah bergerak.

Saat ini tokonya lg ada promo lucky spin discount up to 50% buat pembelian tertentu. Kita spin dpt nya disc 10% doang 😂

Menu yang dipesan: Puding lumut, choco ball, Kue Jongkong, Pastel, Kroket, Risol, Soes, onde, Kue lapis

Tanggal kunjungan: 11 Agustus 2024
Harga per orang: < Rp. 50.000
Makasih Infonya!
1 pembaca berterima kasih.




Kamu juga bisa tulis pendapatmu, silakan klik di sini:

Keyword untuk mencari restoran ini:

Laporkan bahwa restoran sudah tutup atau info tidak akurat

Tanggal kunjungan
12 Jan 2025
Apa yang dipesan?