![android link icon](https://assets-pergikuliner.com/assets/android_ad_icon_1-4a6dcdc0ebf47bc57d215ad7189771a8.png)
Review Pelanggan untuk Mujigae
biar pada ngiler tengah malam, Devi share Beef BBQ dari @mujigaeresto ahh 😋😋😋
•
in frame : Beef BBQ + Cheese
•
disajikan dengan 8 - 10 slice daging sapi disertai dengan kimchi 😍😍 menurut Devi, rasa dagingnya sendiri kurang begitu berasa ( hambar ) namuuunnn dagingnya empuuukk dan lelehan keju mozarella menyempurnakan rasa dagingnya. sudahkah kalian coba guys? 😍
•
💸 : Rp 46.000 ( belum termasuk tax )
❤ : 8/10
📍 : Mujigae Resto
Sumarecon Mall Serpong
akan tetapi mujigae merupakan restaurant korea yang terbilang murah dibandingkan makanan korea lainnya.
apalagi ada paket paket menu nya 😍
Harga per orang: Rp. 50.000 - Rp. 100.000
1 pembaca berterima kasih.