
Review Pelanggan untuk O Crepes
Crepes dengan harga masuk akal
oleh Prajna Mudita, 08 September 2015 (9 tahun yang lalu)
Salah satu crepes yang gada matinya! Crepes yang gak overrated dan harganya paling masuk akal. Lama tunggunya juga gak ngeselin, alias cepet! Favorit saya gak jauh2 dari rasa cokelat, paling tambahin keju atau pisang kalau lagi iseng. Saya lebih suka kalo crepes dibuat agak lebih garing dibandingkan crepes yang lembek. Cokelatnya juga terasa lebih kering, gak meleleh, nikmat!
Harga per orang: < Rp. 50.000