Review Pelanggan untuk Patisserie & Cafe Del'immo Tokyo Japan
Thumbs up!
oleh Magdalena Fridawati, 27 Maret 2016 (hampir 9 tahun yang lalu)
1 pembaca berterima kasih
Roti Coklat
Black Dandy
Posisinya ada diluar deket magic fountain atau kalo dari dalam mall berarti exit di pintu sebelah Food Culture.
Black Dandy (74k)
Kalo beli ini sama Ice Tea, bill kita bakal dikurangi 15.000. Ice Teanya jadi cuma 2.000 gitu haha. Black Dandy itu isinya serba coklat. Chocolate Pancake+ Chocolate Mousse+ Chocolate Icecream. Pancakenya lembut dan airy banget kayak sponge cake. Gw rekomendasikan makan b2 soalnya porsinya besar dan coklatnya lumayan bikin enek.
Roti Coklat (12k)
Rotinya lumayan empuk dan coklat fillingnya buanyak banget😍😍 Enaknya makan pas masih panas jadi coklatnya luber2
Menu yang dipesan: Roti Coklat, Black Dandy
Harga per orang: Rp. 50.000 - Rp. 100.000
Informasi
Patisserie & Cafe Del'immo Tokyo Japan
(Kafe)
Reviewer: