Review Pelanggan untuk Pizza Barboni
Okelah buat dicoba
oleh EATIMOLOGY Rafika & Alfin, 23 Maret 2018 (hampir 7 tahun yang lalu)
Kemarin abis kulineran didaerah gading serpong walaupun belum pernah main kedaerah sini tapi banyak juga tempat makan yang hits. Pizza barboni yang disini baru buka kurang lebih sebulan yang lalu. Disini kita cobain pizza americano ini rasanya oke lah tapi ga spesial ya isinya ada smoked beef, mozzarella dan tomato sauce. Roti pizza nya disini tipis banget. Kita juga cobain pasta nya tapi lupa namanya apa yang jelas agak berminyak ya buat pastanya trus juga cobain chicken pop yang digoreng tepung ini lumayan sih walaupun agak hambar rasanya.
Follow instagram @eatimology
Thankyou
Foto lainnya:
Menu yang dipesan: Americano, Chicken Pop
Harga per orang: Rp. 50.000 - Rp. 100.000
Informasi
(Italia)
Reviewer: