Review Pelanggan untuk Soto Kudus Bu Jarwo
Enak tp porsi dikit 😁
oleh Andry Tse (@maemteruz), 15 Februari 2018 (hampir 7 tahun yang lalu)
Soto di sini menurutku rasanya enak.
Untuk porsi ga banyak coz penyajiannya pakai mangkok kecil.
Harga masih ok.
Untuk soto campur nasi 13K.
Buat yang mau dipisah juga bisa, tapi harganya juga beda (lbh mahal dikit).
Letaknya ada di seberang ATM Centre so pasti ga susah buat nyarinya.
Menu yang dipesan: Soto Ayam + Nasi (Campur)
Harga per orang: < Rp. 50.000
Informasi
(Indonesia)
Pasar Modern Bintaro
Jl. Bintaro Utama (Bintaro Sektor 7), Bintaro, Tangerang Selatan
Reviewer: