Review Pelanggan untuk Alissha Coffee and Friend

Cafe yang cocok untuk kerja atau meet up dengan client

oleh della tri wahyuni, 12 September 2022 (2 tahun yang lalu)

2 pembaca berterima kasih

3.6
Foto Makanan di Alissha Coffee and Friend
Foto Makanan di Alissha Coffee and Friend

Tempatnya asri, ga terlalu luas tapi cocok buat WFC atau ketemu client.

Di sini banyak yang sambil kerja karena colokan berlimpah ada dimana-mana.

Tempatnya ada indoor, semi indoor & outdoor.

Untuk menu makanannya banyak pilihan dan enak.
Plus ga perlu nunggu lama kok untuk makanannya dateng.

Parkiran motor dan mobil cukup luas tersedia.

Minusnya karena banyak pohon jadi banyak daun kering berguguran & semut. Kamar mandi dan mushola kurang bersih.

Foto lainnya:

Foto Makanan di Alissha Coffee and Friend

Menu yang dipesan: Sei Sapi sambal matah + nasi cikur, eargrey latte, sweet japanese

Harga per orang: < Rp. 50.000

Makasih Infonya!
2 pembaca berterima kasih.

Informasi

Alissha Coffee and Friend

(Kafe)

Jl. Matraman No. 15, Buah Batu, Bandung


Rata-rata: 4.0
Rasa:4.0
Suasana:4.4
Harga:3.8
Pelayanan:3.9
Kebersihan:3.8

Reviewer:

Foto Profil della tri wahyuni

15 Review

14 Makasih