Review Pelanggan untuk US Pizza

Wajib coba Spagheti Ocean Carbonara

oleh harizakbaralam, 18 Mei 2024 (7 bulan yang lalu)

1 pembaca berterima kasih ( Makasih terbanyak)

4.2
Foto Makanan di US Pizza
Foto Makanan di US Pizza

Menurut lidah ndeso saya rasa pizza disini biasa saja, yg istimewa menurut saya justru spagheti nya. Ukuran Resto nya pas dan ambience nya nyaman. Untuk harga masih oke

Foto lainnya:

Foto Makanan di US Pizza
Foto Makanan di US Pizza
Foto Makanan di US Pizza
Foto Makanan di US Pizza
Foto Menu di US Pizza
Foto Makanan di US Pizza
Foto Makanan di US Pizza
Foto Interior di US Pizza
Foto Makanan di US Pizza
Foto Makanan di US Pizza
Foto Eksterior di US Pizza

Harga per orang: Rp. 100.000 - Rp. 200.000

Makasih Infonya!
1 pembaca berterima kasih.

Informasi

US Pizza

(Italia)

Jl. Taman Bintaro Barat No. 4B, Bintaro, Jakarta Selatan


Rata-rata: 4.2
Rasa:4.0
Suasana:4.0
Harga:3.0
Pelayanan:5.0
Kebersihan:5.0

Reviewer:

Foto Profil harizakbaralam

654 Review

789 Makasih