![android link icon](https://assets-pergikuliner.com/assets/android_ad_icon_1-4a6dcdc0ebf47bc57d215ad7189771a8.png)
Review Pelanggan untuk Wingstop
First Time Dine In di Wingstop
oleh Kirana , 23 Juni 2024 (8 bulan yang lalu)
Biasanya pesen dari aplikasi ojek online, dan kali ini nyoba dine in di tempatnya langsung.
Rasanya enak, tempatnya gak sempit, staff ramah, pelayanan cepat, dan porsi makanannya pas.
Kalo mau bungkus makanan yang belum habis, ada biaya tambahan sebesar 2 ribu rupiah.
Menu yang dipesan: mushroom fritters, Paket Mantap 5
Harga per orang: < Rp. 50.000