Review Pelanggan untuk Cabin Coffee
Ngopi di Cabin!
oleh Archethics , 06 Oktober 2022 (2 tahun yang lalu)
Kedai kopi mungil minimalis di timur Kota Bogor, saking mungilnya pas mau mampir kesini sampe kelwat. Tapi tempatnya terbilang enak buat nongkrong rame-rame, bentuknya memanjang dan punya banyak tempat duduk.
Disini untuk tempat duduknya semua semi-outdoor ya, ada dua lantai dan ada spot full outdoor di lantai duanya. Kesini cuma sebentar dan pesan Stepa Coffee, kopi susu gula aren khas mereka.
Foto lainnya:
Menu yang dipesan: Stepa Coffee
Harga per orang: < Rp. 50.000
Informasi
Reviewer: