Review Pelanggan untuk Magal Korean BBQ
Magal BBQ
oleh Albert Murdiono, 27 Mei 2024 (8 bulan yang lalu)
Makan disini selalu nyaman dapat tempat mudah, parkir mudah, banchan lancar. Hari ini coba pesan Budae Jigae dan porsinya memang benar banyak bisa untuk 4-5 orang. Menurut saya agak kurang asin kalau bisa tambah kecap asin akan lebih mantap tapi isinya semua memuaskan.
Foto lainnya:
Harga per orang: Rp. 50.000 - Rp. 100.000
Informasi
Reviewer: