Review Pelanggan untuk Nomz
Croisant salted egg enak banget!tapi harus sabar nunggu
oleh Virginia , 08 Mei 2016 (8 tahun yang lalu)
2 pembaca berterima kasih
Penasaran sama croisant salted eggnya, akhirnya mampir khusus mau nyobain.
Ternyata pas uda duduk dan mau pesan, habis dan hrus nunggu 2 jam, jadilah kita order dlu dan kembali lagi 2 jam kemudian (untung lagi ga laper-laper amat ) 😂😂😂
Setelah 2 jam kembalilah kita dan rasanya memang enak dan agak nagih, awalnya uda oesen 3 , akhirnya bungkus lagi deh karena bsa di oven di rmh juga , harga juga cukup relatif rp 30.000 .
Menu yang dipesan: croisant salted egg
Harga per orang: Rp. 50.000 - Rp. 100.000
2 pembaca berterima kasih.