Review Pelanggan untuk Fuwa Fuwa World
❤❤❤
oleh Anindya Sugiono, 03 Februari 2018 (hampir 7 tahun yang lalu)
4 pembaca berterima kasih ( Makasih terbanyak)
So far ini cheesecakenya lebih enak dari pada Hanji karena ga bikin eneg, tapi cream cheesenya masih terasa. Ga enaknya karena waktu itu beli ga dikasi kantong/kresek/whatever that is, jadi susah bawanya karena bikin ga nyaman. Kalo Hanji dulu dapet tas gede gitu, kalo ini mah dapet kotak kuenya doang 😒
Foto lainnya:
Menu yang dipesan: original cheesecake
Harga per orang: Rp. 50.000 - Rp. 100.000
4 pembaca berterima kasih.
Informasi
Reviewer: