Review Pelanggan untuk Geprek Bensu

Geprek Bensu Leleh

oleh Andrika Nadia, 28 Agustus 2019 (5 tahun yang lalu)

3.6
Foto Makanan di Geprek Bensu
*Review untuk pesan antar atau bazar kuliner.

Delivery Paket Geprek Bensu Leleh, Nasinya Pulen, Ayam Gorengnya Kulitnya crispy dan Dagingnya empuk dan tasty. Diatas Ayam Gorengnya ada Scrambled Egg dan Sambal yang ditutupi oleh Melted Cheese. Sambalnya ada level 1-10, gw mesen yang level 1 aja hehehe. Ada potongan Timun juga 2 slices.

Harga per orang: < Rp. 50.000

Makasih Infonya!

Informasi

Geprek Bensu

(Indonesia)

Ruko Tol Boulevard, Blok F No. 19
Jl. Kapten Soebianto Djojohadikusumo, BSD, Serpong, Tangerang Selatan


Rata-rata: 3.7
Rasa:4.0
Suasana:3.0
Harga:4.5
Pelayanan:3.5
Kebersihan:3.5

Reviewer:

Foto Profil Andrika Nadia

Alfa 2023

2745 Review

1393 Makasih