Review Pelanggan untuk The Harmony Restaurant - Hotel Santika Premiere
Jajal Buffet Di Santika Slipi.
oleh Micwengeneral B, 04 Maret 2024 (11 bulan yang lalu)
1 pembaca berterima kasih ( Makasih terbanyak)
Kami mencicipi buffet di Hotel Santika Premiere Slipi. Satu orang di sini 175 ribu untuk dinner, belum termasuk biaya tambahan.
Area luas, elegan. Pilihan juga banyak, ada nasi campur, aneka sup, pasta karbonara, hidangan berat, sampai kebab dan aneka penutup. Cukup mengejutkan, sampai banyak segini.
Dan hidangannya ok juga. Ikannya yang saya ambil garing, dagingnya juicy. Kue - kue penutupnya juga legit.
Foto lainnya:
Harga per orang: Rp. 100.000 - Rp. 200.000
1 pembaca berterima kasih.
Informasi
The Harmony Restaurant - Hotel Santika Premiere
(Barat)
Hotel Santika Premiere
Jl. AIPDA K.S Tubun No. 7, Slipi, Jakarta Barat
Reviewer: