Review Pelanggan untuk Flash Coffee

PREMIUM COFFEE BUT AFFORDABLE

oleh shofiabel, 02 Desember 2021 (sekitar 3 tahun yang lalu)

2 pembaca berterima kasih ( Makasih terbanyak)

4.0
Foto Makanan di Flash Coffee

Udah beberapa kali pesen flash coffee gapernah mengecewakan. Kali ini pesen yang Vanilla Latte Regular with Almond Milk. GURIHH!! karena pake almond milk bisa diganti oat juga kalo mau lebih gurih, lebih less sin HEHEHE karena lg calorie deficit jugaa.

Masih jd my favorite coffee to go + dia sering promo di grab!

Menu yang dipesan: Vanilla Latte Reguler with Almond Milk

Harga per orang: < Rp. 50.000

Makasih Infonya!
2 pembaca berterima kasih.

Informasi

Flash Coffee

(Minuman)

Apartemen Bassura City, Tower Geranium
Jl. Jend. Basuki Rahmat No. 1, Jatinegara, Jakarta Timur


Rata-rata: 4.0
Rasa:5.0
Suasana:3.0
Harga:4.0
Pelayanan:4.0
Kebersihan:4.0

Reviewer:

Foto Profil shofiabel

3 Review

4 Makasih