Review Pelanggan untuk Chapayom

My New Fav Thai Tea!!!!

oleh Viema Mirzalita, 03 Desember 2017 (sekitar 7 tahun yang lalu)

4.8
Foto Makanan di Chapayom
Foto Makanan di Chapayom

Gilaaaak sumpah. Tadinya meragukan ini thai tea. Tp baca2 di PK kenapa semua kebanyakan kasih rating 5. Akhirnya coba beli Thai Tea, Green Tea, Dark Cokelat sama Thai Coffee. Pada tegukan pertama mencoba, mata langsung melongo. Gilaaaaak, ini best thai ever di Jakarta. Yang lain2 mah lewat. Standnya rapi. Takarannya jelas. Jadi gak asal2an.
Dari 4 yang gw beli, menurut gw (dari urutan paling enak yaa) :
1. Thai tea 5
2. That coffee 4
3. Dark cokelat 3
4. Green tea 3

Permasalahannya sih stand ini agak susah ditemuin. Lebih tepatnya deretan depan Lottemart dan yang paling ujung. Jadi bakal agak susah dan jauh jalannya. Hahahaha

Foto lainnya:

Foto Makanan di Chapayom
Foto Menu di Chapayom
Foto Interior di Chapayom
Foto Interior di Chapayom
Foto Eksterior di Chapayom

Harga per orang: < Rp. 50.000

Makasih Infonya!

Informasi

Chapayom

(Kafe)

Green Pramuka Square, Lantai Lower Ground
Jl. Jenderal Ahmad Yani, Cempaka Putih, Jakarta Pusat


Rata-rata: 4.3
Rasa:4.5
Suasana:3.5
Harga:4.5
Pelayanan:4.5
Kebersihan:4.5

Reviewer:

Foto Profil Viema Mirzalita

70 Review

62 Makasih