Review Pelanggan untuk Nuansa Coffee and Patisserie

Review cafe tercozy di margahayu!

oleh SiAqil Tukang mamam, 13 September 2022 (2 tahun yang lalu)

1 pembaca berterima kasih

5.0
Foto Makanan di Nuansa Coffee and Patisserie

Baru kali ini nemi cafe deket rumah yang super duper nyaman cozy!! Dan aesthetic, lingkungannya bersih, good service, untuk makanan harganya standar cafe lainnya, untuk makanannya enak bangettt!!! Minumannya juga apalagi yang matcha sumpa enak bgt! Dan yg mojitonya yellow orange gitu segerr!! Overall 9.5/10

Menu yang dipesan: Tahu Lada Garam, vanilla regal, yellow orange, croffel.

Harga per orang: < Rp. 50.000

Makasih Infonya!
1 pembaca berterima kasih.

Informasi

Nuansa Coffee and Patisserie

(Kafe)

Jl. Mars Tengah No. 47, Margahayu, Bandung


Rata-rata: 4.2
Rasa:3.7
Suasana:5.0
Harga:3.7
Pelayanan:4.0
Kebersihan:4.7

Reviewer:

Foto Profil SiAqil  Tukang mamam

15 Review

15 Makasih