Review Pelanggan untuk Lesehan Bu Gendut
Lesehan Masakan Jawa
oleh harizakbaralam, 12 November 2023 (sekitar 1 tahun yang lalu)
Posisi ada di emperan sudut tenggara blom m square
Masakan nya beragam banget disini jadi bingung milihnya karena semua nya terlihat enak
Untuk rasa enak tetapi tidak terlalu istimewa untuk harganya juga standar warung makan di Jakarta
Foto lainnya:
Harga per orang: < Rp. 50.000
Informasi
Reviewer: