Review Pelanggan untuk Luna's Doughnuts

🍩 BEST BOMBOLONI IN J-TOWN 🍩

oleh mai @happytumtumyy , 30 September 2022 (2 tahun yang lalu)

4.6
Foto Makanan di Luna's Doughnuts

Spekulaas Dreamin

Foto Makanan di Luna's Doughnuts

Ham & Cheese Croquettes

❣️Red Velvet Heaven
Salah satu best seller menu nya luna’s doughnuts. Rasa dari cream cheese nya enakk!! ga yang keju banget karena dia ada rasa manisnya sedikit, topping nya dikasih parutan keju yang bikin rasa kejunya jadi nambah. Kalo untuk donat nya sendiri, bener bener empuukkkkkk banget, serasa makan bantal 😆

🥩 Ham n Cheese Croquettes
Bener bener mirip Croquettes. Rasa kejunya main bangett, untuk ham nya sendiri menurut ku ngga terlalu keluar ya rasanya mungkin kalau ditambah lagi akan lebih enaakk banget. Topping nya dikasih mayo dan parsley (kalo gasalah 😀) bikin tambah wangii dan sedikitt asam. Aku suka ini buat varian asin nya sangaatt wajib untuk dicoba👍🏻👍🏻👍🏻

🍪 Spekulaas Dreamin’
Awal mau makan ini agak degdegan karena takut manissss banget. Ternyata pas dimakan, aku cuma ngerasain manis dari spekulaas nya. Gaada sama sekali rasa kaya manis giung gituu. Salah satu menu favorit kuuu selain red velvet 😋😋

Kalo aku gasalah semua donat manis nya luna’s itu luarnya di coating pakai gula halus, tapi yang bikin senengnya mereka ga bikin donat nya jadi manisss banget. Semua donat nya luna’s konsisten empuknya, bener bener empukkkkk😭😭

Foto lainnya:

Foto Makanan di Luna's Doughnuts
Foto Makanan di Luna's Doughnuts
Foto Eksterior di Luna's Doughnuts
Foto Makanan di Luna's Doughnuts
Foto Menu di Luna's Doughnuts
Foto Makanan di Luna's Doughnuts

Menu yang dipesan: Red Velvet Heaven, Ham & Cheese Croquettes, spekulaas dreamin, milo memories, Salty CheeseMel, Vanilla Sky

Harga per orang: Rp. 50.000 - Rp. 100.000

Makasih Infonya!

Informasi

Luna's Doughnuts

(Donat)

Kota Kasablanka, Lantai Upper Ground, Little Tokyo Kota Kasablanka
Jl. Casablanca Raya, Tebet, Jakarta Selatan


Rata-rata: 3.9
Rasa:4.3
Suasana:3.4
Harga:3.9
Pelayanan:4.0
Kebersihan:4.1

Reviewer:

Foto Profil mai @happytumtumyy

16 Review

6 Makasih