Review Pelanggan untuk Prima Rasa

Picnic Roll Ayam

oleh Andrika Nadia, 26 Juni 2022 (2 tahun yang lalu)

1 pembaca berterima kasih ( Makasih terbanyak)

4.0
Foto Makanan di Prima Rasa

Oleh-oleh enak dari Bandung yang gak boleh terlewatkan yaitu Picnic Roll Ayam! Pastry dengan filling Daging Ayam Giling dan Telur. Per pack bisa dibagi menjadi 7 potong. SUPER DUPER NAGIH!

Harga per orang: Rp. 50.000 - Rp. 100.000

Makasih Infonya!
1 pembaca berterima kasih.

Informasi

Prima Rasa

(Toko Roti dan Kue)

Jl. Purwakarta No. 95, Antapani, Bandung


Rata-rata: 3.7
Rasa:4.0
Suasana:3.4
Harga:3.6
Pelayanan:3.9
Kebersihan:3.9

Reviewer:

Foto Profil Andrika Nadia

Alfa 2023

2762 Review

1395 Makasih