Foto Profil EAT MORE DIARY @eatmorediary

EAT MORE DIARY @eatmorediary

3 Review | 0 Makasih
Level 0
Filter Catatan
Urutkan berdasarkan: Tanggal
  • 5.0  
    Sky Pasta [ Tebet, Italia ]

    PASTA ENAK AFFORDABLE 🍝

    Mau makan pasta enak dengan harga terjangkau? Bisa ke SKY PASTA 🩵🍝

    Ini resto pasta yang harganya murah tapi rasanya gak murahan, kaget banget waktu pertama kali datang ke sini karena ternyata pastanya seenak itu🥹

    Pesan yang spicy beneran pedas ada cabai rawitnya jadi bukan cabai bubuk. Duh suka banget 🫶🏻

    Pelayanannya juga cepat banget meski lagi ramai…

    Kalau lagi bosen makan nasi, aku ke sini karena menunya banyak dan varian yg creamy juga gak bikin enek!😌

    Menu yang dipesan: Fettuccine Creamy Chicken Extra, French Fries BBQ, Bbq Bolognaise Extra, cireng rujak, Fettuccine Spicy Creamy Chicken Extra, Fettuccine Spicy Creamy Chicken, Cireng Bumbu Rujak, Aglio Olio Chicken Extra

    Harga per orang: < Rp. 50.000
    Makasih Infonya!




  • 4.4  
    Mr. Roastman [ Thamrin, Kafe ]

    Edisi Bukber With Special Menu Ramadan

    Bukber puasa di Roastman nyobain paket spesial menu Ramadan mereka. Dapat 2 main course, 1 side dish, 2 minuman, dan bonus kurma serta takjil. Untuk main coursenya tertarik nyobain Brisket Kuah Kedelai dan Brisket Sambal Embe.

    Untuk Brisket Kuah Kedelai ini enggak pakai nasi tapi dikombinasikan dengan mashed potato. Lalu ada baby potato, cherry tomato, wortel dan asparagus. Rasa kuah kedelai ternyata mirip dengan kari🤤 aku overall suka dan enggak nyangka ini bikin kenyang banget!😆

    Main course kedua ada Brisket Sambal Embe. Kalau menu ini dipadukan dengan nasi dan ada seperti saladnya gitu. Ini juga enak dan porsinya mengenyangkan.

    Side dish terbaik nih Risol Rogut Ayam. Isiannya tuh padat, ayamnya banyak, rasanya juga otentik. Makan satu udah cukup😂

    Menu yang dipesan: Brisket Kuah Kedelai, Risol Rogut Ayam, Brisket Sambal Embe

    Harga per orang: > Rp. 200.000
    Makasih Infonya!