













-
4.2Boost [ SCBD, Minuman ]
Boost Juice
Beli juice disini tidak pernah mengecewakan. Tadi anak beli pesan all berry bang ikut coba dan enak rasanya pas manisnya, ada campuran yogurt juga. Segar dan lumayan ada promo octo mobile juga.
Harga per orang: < Rp. 50.000Makasih Infonya!Kamu belum login, klik di sini.
-
4.0Tesate [ SCBD, Indonesia ]
Tesate
Lagi mau makan ke tesate jadi saya pilih lokasi coba yang di pacific place. Waktu datang memang jam 3 siang bukan jam makan jadi agak sepi. Pesanan yang diminati lidah sapinya dan ternyata sama seperti di cabang lain enak sekali. Pesan nasi kecombrangnya enak, dan nasi oncomnya amat sangat enak. Bakwan seafoodnya juga enak, rasanya pas, luar kering dalam masih gemuk kenyal. Tempatnya luas dan ternyata lumayan ada potongan visa infinite 100 ribu.
Harga per orang: Rp. 100.000 - Rp. 200.000Makasih Infonya!Kamu belum login, klik di sini.
-
3.6Sate Bang Fadly [ Kemanggisan, Indonesia ]
Sate Ayam
Pesan sate di ojek online. Sate taichan nya ada campuran kulitnya di tengah, dan sausnya seperti sudah diracik pedas. Sate kulitnya model madura bumbu kacangnya enak tapi kulitnya terlalu tebal dan tidak garing.
Harga per orang: < Rp. 50.000Makasih Infonya!Kamu belum login, klik di sini.
-
3.6Luna's Doughnuts [ SCBD, Donat ]
Luna's
Coba beli ini disini dulu pernah coba yang di kelapa gading. Mesti beli minimal 3 pcs jadi pilih beberapa. Tidak ada tempat duduk jadi semua takeaway. Cukup enak rasanya dan besar tapi tidak bisa terlalu sering.
Harga per orang: < Rp. 50.000Makasih Infonya!Kamu belum login, klik di sini.
-
4.0Sugakiya [ Thamrin, Jepang ]
Ramen
Lagi mau makan ramen tapi yang dituju ramen nya ramai penuh jadi ke food court. Kebetulan lihat ini dan karena sendiri cari kursi mudah saja. Pesan yang ramen kering porsinya cukup banyak dan bikin kenyang. Ayam nya enak tidak kering. Pesan yang paket ada gyoza nya juga dan minumnya bisa tambah lagi sendiri self service.
Harga per orang: Rp. 50.000 - Rp. 100.000Makasih Infonya!Kamu belum login, klik di sini.
-
4.0Rumah Makan Kampung Kecil [ Puri, Indonesia ]
Kampung Kecil
Sebenarnya menurut saya ini adalah versi besar nya Saoenk Kito. Karena sepertinya menunya juga sama persis dan rasanya juga sama. Telat makan siang jadi jam tanggung hari jumat tidak ramai. Tempatnya besar sekali banyak saungnya, tapi mau duduk biasa saja jadi tidak di saung. Yang ber AC hanya dibuka kalau weekend katanya.
Pesan tahu gunting rasanya bumbunya persis karedok tapi isinya tahu bakwan dan toge serta krupuk cocok enak. Pesan ayam goreng kremes yang ala kampung kecil enak bumbunya. Tempatnya tidak terlalu panas walaupun tidak berAC. Harga cukup ekonomis makan disini. Parkir juga cukup luas.Harga per orang: < Rp. 50.000Makasih Infonya!Kamu belum login, klik di sini.
-
3.8Warung Mie Aceh Bang Ibra [ Palmerah, Indonesia ]
Mie Aceh
Direkomendari staff kantor tempat ini jadi kebetulan cari makan agak malam ternyata disini buka sampai malam atau mungkin 24 jam. Pesan mie aceh tumis dan nasi goreng kambing. Mie aceh tumis nya enak dan seperti biasa nyemek. Nasi goreng kambingnya kambingnya luar biasa lembut. Senang karena ada acar bawang nya bisa ambil banyak. Tempatnya cukup besar tapi susah parkir, karena di sebelah alfamart jadi mobil parkir disini saja.
Harga per orang: < Rp. 50.000Makasih Infonya!Kamu belum login, klik di sini.1 pembaca berterima kasih.
-
4.0Starbucks [ Kebon Jeruk, Kafe ]
Starbucks
Posisi starbucks ini lumayan strategis, parkiran juga ternyata cukup besar. Kalau dari arah jalan panjang juga tinggal langung belok menyeberang mudah. Tempatnya besar 1 lantai dan ada bagian outdoor didalam untuk smoking. AC nya dingin seperti biasa, pelayanan baik.
Harga per orang: < Rp. 50.000Makasih Infonya!Kamu belum login, klik di sini.
-
4.0Chigo x Flip [ Kebon Jeruk ]
Burger & Ayam Goreng
Staff kantor lagi mau beli disini sekalian titip coba. Untuk burger dan ayam gorengnya enak rasanya. Tambah kentang goreng juga enak. Banyak ada selebaran promo diskon yang membuat psikis terasa murah tapi memang cukup berfungsi juga diskon nya.
Harga per orang: < Rp. 50.000Makasih Infonya!Kamu belum login, klik di sini.
-
4.0Bakerzin [ Senayan, Barat ]
Kue Kue Enak
Lagi mampir kesini dan anak titip pesan kue lagi. Memang kuenya disini enak dan menarik. Harga cukup mahal tapi memang enak rasanya dan tidak terlalu manis.
Harga per orang: < Rp. 50.000Makasih Infonya!Kamu belum login, klik di sini.1 pembaca berterima kasih.