Ini oleh-oleh kekinian yang lagi nge-hits, kudu nyobain kalo pergi ke Puncak or Bogor. Konsepnya terinspirasi dari Tokyo Banana. Dessert ini terdiri dari pie crust berbentuk pisang dengan isi ๐banana cake (bottom layer) dengan topping ๐ง๐ฅcream cheese yang padat (upper layer).
Note: Lebih nikmat dimakan pas lagi dingin, jadi jangan lupa masukin lemari es dulu ya โ๏ธ
Personal Rating ๐ Taste: 3.7/5 For me, the taste is good but not exceptional. Tekstur pie crustnya lebih lembut daripada yang saya duga. The cream cheese is mellow and sweet. Flavornya didominasi oleh cita rasa dari banana cake dan sama sekali tidak ada asin-asinnya. ๐ธValue for money: 4.5/5 30k for 6 pieces of these adorable dessert? Menurutku worth it banget.
Salah satu oleh-oleh yang saya rekomendasikan untuk kamu beli kalau lagi berkunjung ke restoran Cimory Puncak ini adalah... Almond Crunchies! ๐ซโจ Basically, it's a treat made from almonds, caramel, and milk chocolate. Didalam coklat adalah karamel yang telah mengeras dibalut dengan almond sehingga menghasilkan tekstur crunchy.
Note: Lebih nikmat dimakan pas lagi dingin, jadi jangan lupa masukin lemari es dulu ya โ๏ธ
Personal Rating ๐ Taste: 4/5 This is super duper tasty! Teksturnya crunchy, dan gabungan rasa karamel dan coklatnya pas banget. Memang manis sih karena coklatnya jenis yang milk. I would say maybe 30-40% milk chocolate. ๐ธValue for money: 3.5/5 Harganya standar untuk kuantitas yang didapatkan. Tapi packagingnya bagus, ada zipper locknya yang berkualitas (bisa direkat dengan kuat)... And oh it tastes delicious ๐โค๏ธ