Review Pelanggan untuk Bakso Arief
Bakso goreng keju
oleh Placetogoandeat ID, 05 Desember 2017 (sekitar 7 tahun yang lalu)
1 pembaca berterima kasih
Penasaran dengan bakso arief ini katanya ada bakso goreng isi kejunya yang enak banget. Tempatnya agak ngumpet, di rumah gitu dan tidak besar, tempat duduknya juga cuma gitu doank. Gw beli bakso goreng yang isi keju, 1 bijinya cuma 2500. Well, rasanya biasa banget, agak aneh malah menurut gw, dan rasa kejunya tidak terasa. Tapi gatau juga kalau dipakein kuah ya mungkin lebih enak, karena gw makannya dicemilin baksonya doank
Foto lainnya:
Harga per orang: < Rp. 50.000
1 pembaca berterima kasih.
Informasi
Reviewer: