Review Pelanggan untuk Bengawan Solo Coffee

Serabi koq diminum toh?

oleh Chris Chan, 20 Juni 2019 (5 tahun yang lalu)

1 pembaca berterima kasih ( Makasih terbanyak)

3.8
Foto Makanan di Bengawan Solo Coffee
Foto Interior di Bengawan Solo Coffee

Menikmati segelas kopi dengan kearifan nusantara ditengah rimbunan pepohohan dan kebisingan suasana mall memang pengalaman yang menyenangkan, untuk saya tentunya. Bengawan Solo Coffee Ciwalk ini konsepnya unik, seperti glass house gitu di dalam mall, banyak penghijauan juga yang menambah sejuk suasananya. Menu kopi yang saya pesan ini menu seasonal gitu es kopi serabi. Ada tambahan sejenis coconut cream gitu selain komponen biasa es kopi susu seperti kopi, susu, dan gula aren. Apakah cukup mirip dengan serabi? Lumayan.

Foto lainnya:

Foto Interior di Bengawan Solo Coffee
Foto Interior di Bengawan Solo Coffee

Menu yang dipesan: Es kopi serabi

Harga per orang: < Rp. 50.000

Makasih Infonya!
1 pembaca berterima kasih.

Informasi

Bengawan Solo Coffee

(Kafe)

Cihampelas Walk, Lantai Ground, Ciwalk Extension
Jl. Cihampelas No. 160, Cihampelas, Bandung


Rata-rata: 3.7
Rasa:3.8
Suasana:4.0
Harga:3.2
Pelayanan:3.7
Kebersihan:3.8

Reviewer:

Foto Profil Chris Chan

Alfa 2022

2925 Review

1711 Makasih