Review Pelanggan untuk Gulu Gulu

Menggila dengan keju!

oleh Chris Chan, 07 Februari 2019 (hampir 6 tahun yang lalu)

3.4
Foto Makanan di Gulu Gulu
Foto Makanan di Gulu Gulu

Saatnya buat menikmati aneka minuman kejunya Gulu-gulu yang sejak pertama coba sudah berhasil menggaet hati saya. Gatau kenapa biasanya saya ga terlalu gila keju, tapi dengan cheese foam yang satu ini sih buat saya pas aja gitu. Aromanya, kekentalannya, semuanya pas. Apalagi dipadukan dengan brown bobbanya yang empuk kenyal manis dan susu segar. Kalau gamau terlalu eneg, dikombinasikan dengan teh melonnya juga segar.

Foto lainnya:

Foto Makanan di Gulu Gulu

Menu yang dipesan: Brown Slurppy Bobba Cheese Brulee, hokkaido melon cheese tea

Harga per orang: < Rp. 50.000

Makasih Infonya!

Informasi

Gulu Gulu

(Minuman)

Festival Citylink, Lantai Ground
Jl. Peta No. 241, Pasir Koja, Bandung


Rata-rata: 3.7
Rasa:4.5
Suasana:3.3
Harga:3.3
Pelayanan:3.5
Kebersihan:3.7

Reviewer:

Foto Profil Chris Chan

Alfa 2022

2925 Review

1711 Makasih