Review Pelanggan untuk Japas

Soto Djempolnya Jalpas

oleh NOTIFOODCATION Notice, Food, & Location, 23 Juni 2016 (hampir 8 tahun yang lalu)

1 pembaca berterima kasih ( Makasih terbanyak)

4.4
Foto Interior di Japas
Foto Interior di Japas

NOTICE!! from NOTIFOODCATION 

----------------------------------------------------------- 

Waktu kami main ke Seventh Dose, ternyata lantai di bawahnya digunakan juga untuk tempat makan. Selain menjual makan, di sana juga menjual aneka jajanan dan cemilan. Mirip seperti supermarket jadinya. Ini beberapa makanan yang kami beli. 

----------------------------------------------------------- 

FOOD :  

----------------------------------------------------------- 

*Soto Tasik Djempol (Rp20.000) 

Begitu keluar lift langsung kecium bau kuah soto yang sedap banget. Yang namanya soto Tasik itu bahan utamanya adalah ayam kampung. Rasanya juga spesial karena menggunakan santan pada kuahnya. Soto Tasiknya Jalpas Djempolan banget lho. Semangkuk besar isi nasi padat di dasarnya, ditambah dengan suwiran daging ayam, bawang daun, kacang, dan bawang goreng. Seolah jadi mirip bubur. Pokoknya kenyang makan ini. Kalau makan di tempat juga bakal dapet teh tawar hangat gratis. 

Foto lainnya:

Foto Interior di Japas
Foto Menu di Japas
Foto Interior di Japas
Foto Menu di Japas
Foto Menu di Japas
Foto Interior di Japas
Foto Makanan di Japas
Foto Makanan di Japas
Foto Interior di Japas
Foto Interior di Japas
Foto Interior di Japas
Foto Makanan di Japas

Menu yang dipesan: Soto Tasik Djempol

Harga per orang: < Rp. 50.000

Makasih Infonya!
1 pembaca berterima kasih.

Informasi

Japas

(Indonesia)

Parkiran Dukomsel, Lantai 6
Jl. Diponegoro No. 6, Dago Bawah, Bandung


Rata-rata: 3.9
Rasa:4.0
Suasana:4.0
Harga:3.5
Pelayanan:4.0
Kebersihan:4.0

Reviewer: