Review Pelanggan untuk Jiganasuki

Suki dengan tidak memakai bahan MSG

oleh Inay , 20 Maret 2016 (sekitar 8 tahun yang lalu)

1 pembaca berterima kasih

4.0
Foto Makanan di Jiganasuki
Foto Makanan di Jiganasuki

Satu tempat baru untuk makan Suki di Bandung.

Tempatnya cukup lumayan enak,cukup luas kalau bawa teman teman atau keluarga pun tidak takut untuk berdesakan.

Pilihan varian sop nya di sini lumayan banyak,mulai dari rasa spicy,original,tomat dan mushroom. Di sini kita bisa memilih dua sop sekaligus.

Sayur yg disajikan fresh semuanya,dan yg membedakan disini ada Stick Prawn nya loh yg baru ada di Bandung. Potongan daging kepiting berbetuk stick.

Tapi sayang untuk sop spicynya kurang pedas,dan harganya cukup lumayan di kantong.Untuk sop mushroomnya lumayan enak. Semuanya tergantung selera.

Foto lainnya:

Foto Makanan di Jiganasuki
Foto Makanan di Jiganasuki
Foto Interior di Jiganasuki

Menu yang dipesan: Suki complete, sop spicy dan sop mushroom

Harga per orang: Rp. 100.000 - Rp. 200.000

Makasih Infonya!
1 pembaca berterima kasih.

Informasi

Jiganasuki

(China)

Jl. Sukajadi No. 201A, Sukajadi, Bandung


Rata-rata: 3.7
Rasa:3.7
Suasana:3.8
Harga:3.1
Pelayanan:4.0
Kebersihan:4.0

Reviewer:

Foto Profil Inay

41 Review

28 Makasih