Review Pelanggan untuk Lacamera

nongki di sore hari

oleh Kuliner Limited Edition, 27 Januari 2022 (hampir 3 tahun yang lalu)

3 pembaca berterima kasih

3.4
Foto Interior di Lacamera
Foto Makanan di Lacamera

Pernah sekali ke cafe ini sebelum ada corona... & sekarang baru sempet mampir lagi kesini... bangunannya
termasuk bangunan lama tapi oke juga sih buat nongki terutama dibagian outdoornya kalo sore ke malem ada terang lampu lampu gitu yang digantung jadi rom rom ☺️

on frame :
french fries cheesy bacon
tahu cabe garam
creamy beef fettuccine
laca bowl crispy dori sambal matah
salted egg chicken bomba
crispy chicken mushroom
creme brulee coffee
cold brew latte
cold brew hazelnut
cosmopolitan
hazelnut mint coffee

aq pesan creme brulee coffee untuk minumnya... rasanya pas .. enak ga kemanisan.. aq suka ini ☕️

cemilannya seperti biasa fav aq tahu cabe garam.. agak kurang asin sih buat aq n baru kali ini makan tahu cabe garam ada sedikit rasa manisnya.

untuk main course nya aq lebih suka laca bowl crispy dori sambal matah walau sedikit ada manisnya juga.

dari yang disajikan makanannya agak cenderung banyak ke manis.

oh ya lagi ada Promo Kopi Pagi start from 10rban (dine in only) setiap hari jam 10 pagi sampe 12 siang. pilihan kopinya Americano dan Manual Brew.

LACAMERA COFFEE @lacameracoffee
jl. Naripan 99 Bandung
opening hours : 10 AM - 10 PM
Reservasi : 082129933399

Foto lainnya:

Foto Makanan di Lacamera
Foto Makanan di Lacamera
Foto Makanan di Lacamera
Foto Makanan di Lacamera
Foto Makanan di Lacamera
Foto Makanan di Lacamera
Foto Makanan di Lacamera

Menu yang dipesan: Laca Bowl Crispy Dori Sambal Matah, salted egg chicken bomba, Crispy chicken mushroom, creme brulee coffee, Cold Brew Latte, Cosmopolitan, hazelnut mint coffee, French Fries Cheesy Bacon, Tahu Cabe Garam, Creamy beef fettuccine, Cold Brew Hazelnut

Harga per orang: Rp. 50.000 - Rp. 100.000

Makasih Infonya!
3 pembaca berterima kasih.

Informasi

Lacamera

(Kafe)

Jl. Naripan No. 99, Naripan, Bandung


Rata-rata: 3.7
Rasa:3.7
Suasana:4.0
Harga:3.3
Pelayanan:3.7
Kebersihan:3.9

Reviewer:

Foto Profil Kuliner Limited Edition

267 Review

124 Makasih