PAUL LE CAFE  [ Kafe ]
4.3 2 review

PAUL LE CAFE

[ Kafe ]
4.3 2 review
Rasa
4.0
Suasana
4.5
Harga : rasa
3.5
Pelayanan
4.5
Kebersihan
5.0

Trans Studio Mall Bandung, Lantai Ground
Jl. Gatot Subroto No. 289, Gatot Subroto, Bandung

Belum Buka - Jumat (10:00 - 22:00)

Belum Buka Senin - Minggu (10:00 - 22:00)

Rp. 100.000 - Rp. 200.000 /orang

PAUL LE CAFE [ Gatot Subroto ]

  • Tipe KulinerKafe
  • Jam Buka
    Belum Buka
  • PembayaranTunai
  • Cabang: ya

Fasilitas

Bekerja di sini? Klaim untuk perbarui info
  • Picture 1704249096
    https://assets-pergikuliner.com/qApYuInjz3zvc-LnA8svzq6sDOc=/385x290/smart/https://assets-pergikuliner.com/uploads/image/picture/3146414/picture-1704249096.jpg 1x, https://assets-pergikuliner.com/3ftOdi-LjHqJfUL8SDVhfN5R-Oc=/770x580/smart/filters:no_upscale()/https://assets-pergikuliner.com/uploads/image/picture/3146414/picture-1704249096.jpg 2x
    385290
  • Picture 1725287233
    https://assets-pergikuliner.com/KEqR8UvitCRTH6j1S3CuTxopjbQ=/385x290/smart/https://assets-pergikuliner.com/uploads/image/picture/3294948/picture-1725287233.jpg 1x, https://assets-pergikuliner.com/p4NwzqT-yheyYpMyFVw14CGKe5s=/770x580/smart/filters:no_upscale()/https://assets-pergikuliner.com/uploads/image/picture/3294948/picture-1725287233.jpg 2x
    385290
  • Picture 1725286845
    https://assets-pergikuliner.com/EOFnuGMI1iVIDLzX1krIR3R-kso=/385x290/smart/https://assets-pergikuliner.com/uploads/image/picture/3294950/picture-1725286845.jpg 1x, https://assets-pergikuliner.com/CW-pT9BiltkhVNjHbDDvJYvNVnQ=/770x580/smart/filters:no_upscale()/https://assets-pergikuliner.com/uploads/image/picture/3294950/picture-1725286845.jpg 2x
    385290

Review dari pengunjung untuk PAUL LE CAFE

Foto Profil Simon A. claudius_simon

1389 Review

Level 12

Kopi Bakmi Pasta

4.0  

Overall Good 👍

Penasaran deh sama café yang asalnya emang dari France ini, namanya Paul Le Café. Yaps aku cobain paket coffee + pastry nya dan overall enak !

- Hot Cappuccino -> Typical espresso based yang low acid tapi gak flat bitter, jadi citarasa kacang dan sedikit hint flavoured wood muncul di cappuccino ini dengan paduan latte dan foam yang lembut dan tebal.

- Escargot Raisins -> Yummyyy !!! Ini enak deh asam kismisnya itu balance sama hint manis dari si rotinya, dan gak pelit juga si jumlah kismisnya. Buat aku ini enak walau sedikit terlalu tipis sih adonannya.

Pelayanan Oke + Ambience nya So far so Good dengan fasilitas full AC, Music2 Playlist khas France, dan pastinya Free Wi-Fi dong.

Menu yang dipesan: Cappuccino, Escargot Raisins

Tanggal kunjungan: 02 September 2024
Harga per orang: Rp. 50.000 - Rp. 100.000
Makasih Infonya!
1 pembaca berterima kasih.





Foto Profil Handi Suyadi

312 Review

Level 9

No Badge

4.6  

Kecocokan Tergantung Menunya

Akhirnya PAUL melebarkan sayap dengan membuka cabang di Bandung. Jujur agak telat karena baru ngeh pada bulan Desember kemarin. Sebelumnya pada 25 Desember hampir ke PAUL, tapi karena waktu itu pilihan kuenya tinggal sedikit akhirnya mengurungkan niat untuk beli. Hari ini (1 Januari) sangat beruntung karena pilihan yang tersedia masih banyak.

Baru beli kue dan memilih untuk take away, jadi review hanya fokus di menunya saja. Ada yang enak, ada juga yang terasa kurang cocok untuk semua orang.

Croissant versi PAUL terasa garing dan empuk pada bagian dalam. Termasuk tipe yang mudah disukai banyak orang.

Croissant Nutella Hazelnut (9/10)
Entah mengapa rasa yang dapat dirasakan hanyalah hazelnut. Pada bagian atas terdapat taburan cincangan hazelnut. Enak juga makan croissant dengan sensasi mengunyah hazelnut.

Croissant Amandes (Almond) (9.5/10)
Baik topping dan filling sarat dengan almond. Taburannya sangat banyak dan fillingnya juga banyak. 

Karakter roti di PAUL berbeda dengan kebanyakan roti yang dijumpai di Indonesia. Karakter yang dapat diamati adalah roti cenderung kering, tidak ada rasa manis (lebih ke gurih seperti brioche atau sourdough), tidak ada moist dan lembut saat digigit, dan pada bagian atas berwarna coklat tua. Karakter tersebut termasuk bukan tipe yang mudah diterima oleh semua kalangan. Apalagi bagi yang sudah terbiasa makan kue ala Jepang, Korea, atau Taiwan.

Nutella Banana Bread (5/10)
Pada bagian dalam terdapat isi nutella dan potongan pisang. Isinya enak, tapi terasa kurang nyambung dengan karakter roti. Lebih cocok sebagai filling pada roti dengan tekstur yang empuk.

Creamy Cream Cheese Bread (8/10)
Kontras dengan Nutella Banana, cream cheese jauh lebih pas disandingkan dengan roti buatan Paul. Cream cheesenya gurih, selaras dengan rasa roti.
Berdasarkan temuan tersebut, isian filling yang kental dan asin seperti mentega merupakan tipe filling yang cocok sebagai filling roti buatan PAUL.

Tanggal kunjungan: 01 Januari 2024
Harga per orang: Rp. 50.000 - Rp. 100.000
Makasih Infonya!




Kamu juga bisa tulis pendapatmu, silakan klik di sini:

Keyword untuk mencari restoran ini:

Laporkan bahwa restoran sudah tutup atau info tidak akurat

Tanggal kunjungan
2 Jan 2025
Apa yang dipesan?