Review Pelanggan untuk Red Dimsum

Kalap-aran

oleh hokahemattiga, 12 Oktober 2019 (4 tahun yang lalu)

1 pembaca berterima kasih

3.2
Foto Makanan di Red Dimsum
Foto Makanan di Red Dimsum
*Review untuk pesan antar atau bazar kuliner.

Kemalasan dan kelaparan ini mendorong si saya buat beli aja via online. Ini kali pertama si saya coba red dimsum, penasaran soalnya doi bisa sampe buka cabang berarti kan ngeri dan enak meren ya.
Hakaunya lumayan untuk harga kaki lima ada udangnya satu sisanya adonan fishy. Siomay norinya enak juga adonannya ada kerasa ayam lebih dominan dari udang. Siomay jamur juga rasanya mirip mirip cuma beda kulitnya. Si lumpia kulit tahu yang rada aneh sih isiannya kayak martabak telor mini rasanya si saya bukan ga suka tapi jadi ngerusak standar rasa lumpia kulit tahu.

Foto lainnya:

Foto Makanan di Red Dimsum

Menu yang dipesan: Hakau, siomay jamur, Siomay Nori, Lumpia Kulit Tahu

Harga per orang: < Rp. 50.000

Makasih Infonya!
1 pembaca berterima kasih.

Informasi

Red Dimsum

(China)

Jl. Singa Perbangsa No. 104, Dipatiukur, Bandung


Rata-rata: 3.9
Rasa:4.2
Suasana:3.4
Harga:4.7
Pelayanan:3.8
Kebersihan:3.4

Reviewer:

Foto Profil hokahemattiga

177 Review

140 Makasih