Review Pelanggan untuk Sushi Tei

Rameee pisan!

oleh @qluvfood , 17 Agustus 2019 (5 tahun yang lalu)

1 pembaca berterima kasih

3.8
Foto Makanan di Sushi Tei

Ke sini sekitar jam 4, padahal mah bukan jam makan siang tapi masih aja waiting list.... padahal pas kita masuk tu kayak banyak gitu kursi kosong yg bisa diisi, entahlah~ untungnyaa karena kita nunggu lebih dari 20menit, dikasih gratis sushi yang salmon mentai itu. Lumayan sih aku juga suka hahaha. Ke sini pesan beberapa menu sushi, tapi fav aku tetap chuka idako yang super fresh dan enakk! Pelayannya ramah banget tp sushiku cukup lama nyampenya...

Harga per orang: Rp. 50.000 - Rp. 100.000

Makasih Infonya!
1 pembaca berterima kasih.

Informasi

Sushi Tei

(Jepang)

Paris Van Java, Lantai 1 (Sky Level)
Jl. Sukajadi No. 137 - 139, Sukajadi, Bandung


Rata-rata: 4.1
Rasa:4.2
Suasana:4.1
Harga:3.3
Pelayanan:4.2
Kebersihan:4.4

Reviewer:

Foto Profil @qluvfood

447 Review

354 Makasih