Konsep dari tempat ngopi ini aesthetic, tersedia lantai 1 dan 2, dilantai 1 banyak hiasan dinding dan posternya, dengan nuansa tembok warna putih, dan dilantai 2 nya juga banyak seperti hiasan majalah gitu, dan ini tempat ngopi baru di galaxy yang cocok buat nongkrong sama geng.
Aku pesen: - Classic chocolate Rp30.909 Aku sukaa banget sama rasanya, karena manisnya pas gabikin enek, dan rasa coklatnya juga enak.
- Brownies ice cream Rp25.455 Tekstur dari browniesnya cukup lembut dan manis, diatasnya juga ada ice cream vanilla gitu yang bikin tambah enakk.
Menu yang dipesan: Classic Chocolate, brownies ice cream
Tanggal kunjungan: 16 November 2022 Harga per orang: < Rp. 50.000
Buat yang cari coffee shop di sekitaran Galaxy, coba mampir ke @headsoff.bekasi deh. Ini letaknya di ruko paling pojok dan ujung di Galaxy 🤣 pake google maps juga sampe kok.
Biasanya kalau coffee shop ruko kan template ya setting interiornya, tapi ini cukup unik karena letak barnya ada di lantai 2, lantai 1 untuk indoor smoking (terbuka tanpa ac). Nah, lantai 2nya yang indoor dengan bar dan letak barnya juga membelakangi jendela besar yang iconic banget menurutku. Set barnya juga berbeda dengan bar yang biasa aku temuin.
Ambiencenya disini nyaman banget, cukup tenang di atas dan kalau mau smoking tinggal duduk di bawah aja. Fasilitas juga lengkap, ada wifi.
Untuk menu cukup lengkap, aku coba beberapa, manual brew dan hot lattenya. Dan agak kaget (seneng), karena akhirnya nemu latte enak lagi di Bekasi🥹🫶🏻
Tanggal kunjungan: 08 November 2022 Harga per orang: < Rp. 50.000