Review Pelanggan untuk Jiwan Coffee & Things

Cafe Unik di Cibubur

oleh Review Dika & Opik (@go2dika), 15 Januari 2025 (6 hari yang lalu)

4.0
Foto Makanan di Jiwan Coffee & Things
Foto Makanan di Jiwan Coffee & Things

Salah satu kedai kopi di Cibubur yang asri dengan tema Jawa. Di bagian depan ada rumah pohon yang unik banget.

Bagian belakang ada studio pilates dan kolam renang. Tersedia juga musola, toilet, dan kolam ikan.

Pesen eskopsus Jiwan dan Americano. Kopi susunya creamy meskipun masih sedikit manis buat ukuran less sugar, Americanonya enak walaupun sedikit watery.

Foto lainnya:

Foto Makanan di Jiwan Coffee & Things
Foto Makanan di Jiwan Coffee & Things
Foto Makanan di Jiwan Coffee & Things
Foto Makanan di Jiwan Coffee & Things
Foto Makanan di Jiwan Coffee & Things
Foto Makanan di Jiwan Coffee & Things
Foto Makanan di Jiwan Coffee & Things
Foto Makanan di Jiwan Coffee & Things

Menu yang dipesan: Eskopsus, Americano

Harga per orang: < Rp. 50.000

Makasih Infonya!

Informasi

Jiwan Coffee & Things

(Kafe)

Jl. Raya Kalimanggis No. 52, Jatisampurna, Bekasi


Rata-rata: 4.1
Rasa:4.1
Suasana:4.5
Harga:4.1
Pelayanan:4.0
Kebersihan:3.9

Reviewer:

Foto Profil Review Dika &amp; Opik (@go2dika)

Alfa 2022

1246 Review

467 Makasih