Review Pelanggan untuk Rolly's Thai Ice Cream

Ketagihan sama rolled yoghurtnya!

oleh Magdalena Fridawati, 07 April 2017 (7 tahun yang lalu)

1 pembaca berterima kasih

4.6
Foto Makanan di Rolly's Thai Ice Cream

Chocolate

Foto Makanan di Rolly's Thai Ice Cream

Dragonfruit

Ok, I have to admit that rollys has the best rolled ice cream! Ice creamnya bisa dipilih pakai yoghurt, vanilla, greentea, atau coklat.

Yoghurt ice cream (33k)
Ini paling enak dicampur sama dragonfruit atau mangga. Seriusan enaknya kebangetan. 11:12 sama makan yoghurt elle vire. Rasanya asam, manis, dan segar. Biar tambah oke, toppingnya pilih buah kiwi, mangga, dan almond!

Greentea ice cream (28k)
Rasa greenteanya mirip sama greentea Starbucks. Ini rasa favorit kedua gw dijamin gabisa berhenti makan ini.

Chocolate ice cream (28k)
Ini rasanya nyoklat bgt. Bagi pecinta milk chocolate bisa dicoba. Manisnya pas dan creamy bgt.

Untuk pelayanannya sendiri cukup cepat tapi harap maklum ya kalau weekend memang cukup ngantri. Tapi rasanya worth the queue kok

Foto lainnya:

Foto Makanan di Rolly's Thai Ice Cream
Foto Makanan di Rolly's Thai Ice Cream

Menu yang dipesan: Chocolate, greentea, Mango yoghurt, dragonfruit yoghurt

Harga per orang: < Rp. 50.000

Makasih Infonya!
1 pembaca berterima kasih.

Informasi

Rolly's Thai Ice Cream

(Es Krim)

Summarecon Mall Bekasi, Lantai 1
Jl. Ahmad Yani, Bekasi Utara, Bekasi


Rata-rata: 4.0
Rasa:4.4
Suasana:3.1
Harga:4.4
Pelayanan:4.0
Kebersihan:4.1

Reviewer:

Foto Profil Magdalena Fridawati

265 Review

168 Makasih