Review Pelanggan untuk Toby's Estate

Akhirnya ga perlu jauh-jauh lagi

oleh Della Ayu, 03 April 2023 (hampir 2 tahun yang lalu)

5.0
Foto Makanan di Toby's Estate
Foto Makanan di Toby's Estate

Akhirnya ga perlu jauh-jauh lagi kalau kangen ngopi di @tobysestateid karena sekarang udah ada cabang di Bekasi, tepatnya di Pakuwon Residence di Pekayon Bekasi Selatan. Letaknya cukup strategis dan pasti terlihat dari jalan besar, parkiran juga aman karena bergabung dengan marketing officenya.

Interior designnya aku suka karena simple, nyaman tapi elegant juga. Bagian dalamnya cukup luas dan banyak space juga.

Kalau untuk menu kayanya ga jauh beda sama cabang lain, menu minuman favorit aku itu selalu chai latte kalau kesini dan makanannya juga enak-enak💓

Foto lainnya:

Foto Makanan di Toby's Estate
Foto Makanan di Toby's Estate
Foto Makanan di Toby's Estate
Foto Makanan di Toby's Estate
Foto Makanan di Toby's Estate
Foto Makanan di Toby's Estate
Foto Makanan di Toby's Estate
Foto Makanan di Toby's Estate

Harga per orang: Rp. 50.000 - Rp. 100.000

Makasih Infonya!

Informasi

Toby's Estate

(Kafe)

Marketing Gallery Pakuwon Bekasi
Jl. Raya Pekayon No. 2, Bekasi Selatan, Bekasi


Rata-rata: 4.1
Rasa:4.0
Suasana:4.5
Harga:3.8
Pelayanan:3.5
Kebersihan:4.8

Reviewer:

Foto Profil Della Ayu

Alfa 2022

1332 Review

725 Makasih