Review Pelanggan untuk Chocomory

Pie cookies n cream

oleh bataLKurus , 17 Desember 2023 (sekitar 1 tahun yang lalu)

3.4
Foto Makanan di Chocomory

Dibawain chicomory pie yg cookies n cream. Belom pernah coba varian ini. Ternyata enak juga.manis uda pasti tapi masih oke lah. Kulit pienya garing nyes gitu se pas digigit. Ini ga dikulkasin mang modelan agak keras isian cookies n creamnya juga padat kaku bukan yg melted punya.

Harga per orang: < Rp. 50.000

Makasih Infonya!

Informasi

Chocomory

Jl. Raya Puncak KM 77 No. 435 (Cimory Mountain View), Puncak, Bogor


Rata-rata: 3.7
Rasa:4.3
Suasana:3.7
Harga:3.1
Pelayanan:3.4
Kebersihan:3.9

Reviewer:

Foto Profil bataLKurus

Alfa 2023

2087 Review

710 Makasih