Review Pelanggan untuk Popolo Coffee
The enchanted small glass house (IG: JESSICA_SISY)
oleh Jessica Sisy | IG @Jessica_sisy @jktculinarydiary, 09 Januari 2018 (sekitar 7 tahun yang lalu)
1 pembaca berterima kasih
BLOG: MYCULINARYDIARYCOM.WORDPRESS.COM
Hello coffee lovers! Gw sengaja sempetin ke Popolo Coffee Sentul yg terkenal dgn tempatnya yg cantik spt rumah kaca. Lokasinya di daerah taman wisata Sentul (kalo ga salah papannya tertulis begitu), di sbeerang BCA Learning Centre. Di sebelahnya ada Resto Depot 21 dan pintu masuk taman wisata yg menyerupai istana warna putih. Dari luar spt rumah kaca kecil, ga sebesar di foto2 di blog dan instagram. Pas masuk rame bgt. ARea outdoor utk smoking dan area dalam utk non-smoking. Gw ke sana weekday dan ga nyangka bakal seramai ini.Tempatnya terang dan bagus utk foto2. Di sana gw ga pesan kopi karena gw emang ga suka kopi. Jadi gw pesan matcha latte. Baristanya bilang bisa bikin latte art apapun. Gw minta gambar kelinci. Pas keluar, gambarnya kelinci kecil 1 badan, padahal maksud gw muka kelinci yg imut Below my expectation bgt ya. Rasnaya cukup enak tp kemanisan dikit. Di sana cozy sih tempatnya dan utk cewe2 pasti suka OOTD kan. Utk spot OOTD ada di blog gw ya.
Selamat mencoba!
Foto lainnya:
Harga per orang: Rp. 50.000 - Rp. 100.000
Informasi
Reviewer: