Review Pelanggan untuk Auntie Anne's
Caramel Almond 🥨
oleh Indra Mulia, 15 Maret 2019 (hampir 6 tahun yang lalu)
Cemilan kesukaan yg sering dibeli kalau lagi ngiter2 di mall. Pretzelnya masih hangat dan empuk. Beli Caramel Almond dan dipping saus caramel. Perfect combo to enjoy this one ❤️
IG: mrindramulia
Menu yang dipesan: Caramel Almond Pretzel
Harga per orang: < Rp. 50.000
Informasi
Reviewer: