Review Pelanggan untuk Keibar - Kedai Roti Bakar
Sederhana dan nyaman
oleh Gregorius Bayu | ig: exploresto, 23 Desember 2017 (sekitar 7 tahun yang lalu)
*Review di lokasi lama.
Meskipun udah tinggal di depok dari lama tapi mohon maaf baru ke sini sekarang, itu pun karena diajakin temen hehe ... Punten Tapi ya, sejujurnya menurut saya Keibar ini ngga bagus-bagus amat sih. Biasa aja lebih dikit. Tapi tidak mengecewakan. Tempat nongkrong simpel namun bikin nyaman.
Overall, cukup pantas dikunjungi kok, selamat mencoba!
Menu yang dipesan: Cokelat Panas, Roti Bakar
Harga per orang: < Rp. 50.000
Informasi
Reviewer: