Review Pelanggan untuk Tibumi Rumah Kopi

banyak berubah...

oleh yudistira ishak abrar, 10 Desember 2023 (7 bulan yang lalu)

1 pembaca berterima kasih

4.0
Foto Makanan di Tibumi Rumah Kopi
Foto Makanan di Tibumi Rumah Kopi

Tibumi Kopi merupakan salah satu pionir coffeeshop di Depok. Berdiri sejak 2016, sampai saat ini mereka masih bertahan. Banyak perubahan dari segi interior maupun luas area. Bangunan sebenarnya berupa ruko, tapi penampakannya disulap seakan terlihat seperti sebuah rumah nyaman. Area duduk teras sangat teduh beratap tanaman rambat. Ruangan indoor ada dekat konter kasir serta ruangan samping dapur. Rooftop pun tersedia.

Mereka dulu hanya menyajikan aneka kopi dari tanah Sunda. Kini ada biji kopi dari daerah lain. Penasaran, saya memesan kopi seduh manual dari Kerinci. Rasanya sangat menyegarkan. Karakter asam begitu memanjakan ruang rasa saya. Sesuai selera serta apa yang saya bayangkan sebelumnya. Donat kampung bertabur gula bubuk jadi teman ngopi kali ini.

Foto lainnya:

Foto Makanan di Tibumi Rumah Kopi
Foto Makanan di Tibumi Rumah Kopi
Foto Makanan di Tibumi Rumah Kopi
Foto Makanan di Tibumi Rumah Kopi
Foto Makanan di Tibumi Rumah Kopi
Foto Makanan di Tibumi Rumah Kopi
Foto Makanan di Tibumi Rumah Kopi
Foto Makanan di Tibumi Rumah Kopi

Harga per orang: < Rp. 50.000

Makasih Infonya!
1 pembaca berterima kasih.

Informasi

Tibumi Rumah Kopi

(Kafe)

Jl. Gema Insani No. 59, Depok Timur, Sukmajaya, Depok


Rata-rata: 3.8
Rasa:3.6
Suasana:4.0
Harga:3.7
Pelayanan:3.9
Kebersihan:3.9

Reviewer:

Foto Profil yudistira ishak abrar

Alfa 2023

2869 Review

4601 Makasih