
Review Pelanggan untuk Angel In Us Coffee
Ordinary Coffee Shop
oleh @teddyzelig , 18 April 2016 (hampir 9 tahun yang lalu)
Ternyata ada 2 store coffee shop ini di Lotte Shopping Avenue. Kali ini gw ke store yg ada di lantai 1.
Tempatnya cukup luas dan nyaman. Ada indoor & outdoor buat smoking area.
Pelayanan-nya biasa aja. Pesanan diantar juga cukup lama, dgn orderan cuma Cafe Latte.
Coffee-nya cukup oke. Low acid & mild body tp aroma-nya terlalu soft.
Another coffee shop to go in this area.
Menu yang dipesan: cafe latte
Harga per orang: Rp. 50.000 - Rp. 100.000