Review Pelanggan untuk Angke Restaurant

chinese food with big portions

oleh Selli Yang, 06 September 2014 (10 tahun yang lalu)

4.0
Foto Makanan di Angke Restaurant

angke merupakan chinese food dengan menu yang beragam dan hidangan yang enak. cocok untuk tempat makan keluarga.
porsinya juga ga tanggung-tanggung banyak bener..

pelayanan cepat dan welcome..
untuk kodok goreng mentega sausnya disajikan asin manis yang khas ala angke..
pokonya angke merupakan restoran chinese food yang recommend dehh

Menu yang dipesan: pekcamke, kodok goreng mentega, guramie saus asam manis, lindung cah fumak

Harga per orang: Rp. 100.000 - Rp. 200.000

Makasih Infonya!

Informasi

Angke Restaurant

(China)

Ruko Mall of Indonesia, Blok B1 No. 18
Jl. Boulevard Barat Raya, Kelapa Gading, Jakarta Utara


Rata-rata: 3.9
Rasa:4.3
Suasana:3.7
Harga:3.4
Pelayanan:3.9
Kebersihan:4.0

Reviewer:

Foto Profil Selli Yang

342 Review

87 Makasih