Review Pelanggan untuk Angke Restaurant

The best babi hong

oleh @kokorakuss , 17 Agustus 2017 (7 tahun yang lalu)

2 pembaca berterima kasih

4.2
Foto Makanan di Angke Restaurant
Foto Makanan di Angke Restaurant

The best Babi hong i have eaten ever. Mulai dari rasa,keempukan daging plus sayur asinnya. Memang harga pricey tapi tertutup dari rasanya yang sangat enak.
Selain itu ada cumi goreng tepung yang asin dan renyah serta yang jadi nilai plus minyaknya sudah ditiriskan jadi ketika makan tidak terasa banyak minyak.
Jangan lupa pesan ayam pacamke. Dagingnya empuk serta rasa asin dan gurihnya pas. Makanan disini enak2 semua deh,ada harga ada rasa. Ditambah tempat yang nyaman untuk kumpul2 baik bersama teman atau keuarga. Pelayanan yang baik menjadi poin plus.

Foto lainnya:

Foto Makanan di Angke Restaurant

Harga per orang: > Rp. 200.000

Makasih Infonya!
2 pembaca berterima kasih.

Informasi

Angke Restaurant

(China)

Ruko Mall of Indonesia, Blok B1 No. 18
Jl. Boulevard Barat Raya, Kelapa Gading, Jakarta Utara


Rata-rata: 3.9
Rasa:4.3
Suasana:3.7
Harga:3.4
Pelayanan:3.9
Kebersihan:4.0

Reviewer:

Foto Profil @kokorakuss

Alfa 2022

1170 Review

1206 Makasih